Wikipedia bahasa Indonesia
20K subscribers
1.15K photos
461 videos
6 files
2.06K links
Wikipedia, ensiklopedia bebas. Beragam informasi menarik, mendidik, dapat dipercaya, setiap hari. id.wikipedia.org
Grup: @idwiki_grup

Akun media sosial resmi komunitas Wikipedia bahasa Indonesia: https://w.wiki/zjJ

Pertanyaan: info-id@wikimedia.org
Download Telegram
Sejak 27 Juni 1871, pemerintah Jepang menetapkan mata uang Yen berdasarkan Shinka jōrei (peraturan pemerintahan tentang mata uang baru). Sebagai lambang digunakan tanda ¥ dan menurut ISO 4217 dilambangkan sebagai JPY.

Yen adalah mata uang ketiga yang paling banyak diperdagangkan di pasar valuta asing, setelah dolar Amerika Serikat dan Euro. Berdasarkan undang-undang pengaturan mata uang 1953, pemakaian satuan sen dan rin tidak dilarang menurut hukum, tetapi secara praktik tidak dipakai lagi. Sekarang, satuan sen dan rin hanya digunakan dalam istilah bursa saham dan kurs valuta asing.


https://id.wikipedia.org/wiki/Yen
#sejarah #jepang #yen #indonesia
👍154🔥2🎉2🐳2🦄2